(STIBA.ac.id) Gowa – Sejumlah tokoh masyarakat Desa Sicini Kecamatan Parigi Kabupaten Gowa berkumpul di kantor desa. Kehadiran mereka dalam rangka mendengarkan pemaparan program kerja mahasiswa KKN V STIBA Makassar yang digelar hari itu, Selasa (8/3/2022). Tampak hadir Koordinator Wilayah Badan Permusyawaratan Desa Kecamatan Parigi, Kepala Desa Sicini yang diwakili oleh Sekretaris Desa Sicini, tokoh agama, […]
