(STIBA.ac.id) Makassar – Kegiatan Silaturahim Temu Alumni STIBA Makassar yang digelar 8 Desember 2024 di Asrama Haji Sudiang Makassar tahun ini tidak hanya menjadi ajang mempererat ukhuwah, tetapi juga ruang penting untuk mendengar aspirasi, tantangan, dan harapan para alumni. Dalam sesi diskusi yang penuh antusiasme, alumni dari berbagai angkatan menyampaikan pandangan, gagasan, hingga kritik yang […]