Akhbar Terbaru

  • Panglima Tim SAR Wahdah Peduli Apresiasi Relawan STIBA

    Panglima Tim SAR Wahdah Peduli Apresiasi Relawan STIBA

    (STIBA.ac.id) Sigi – Proses bongkar muatan kapal Karya Selamat menguras banyak tenaga para relawan. Betapa tidak, kapal ini mengangkut 80 ton logistik bantuan masyarakat Kalimantan yang dipercayakan pendistribusiannya kepada Wahdah Islamiyah. Relawan STIBA yang dipimpin langsung Kepala Biro Keamanan STIBA Ustaz Tajuddin Dg. Tarru ikut bahu membahu dengan relawan Wahdah lainnya menurunkan logistik tersebut. Abu…

    selengkapnya

  • Hari Pertama, Relawan STIBA Turunkan 80 Ton Muatan Kapal Bantuan Kemanusiaan LAZIS Wahdah

    Hari Pertama, Relawan STIBA Turunkan 80 Ton Muatan Kapal Bantuan Kemanusiaan LAZIS Wahdah

    (STIBA.ac.id) Palu – Kapal ekspedisi Karya Selamat yang mengangkut 80 ton bantuan logistik Wahdah Islamiyah Kalimantan Timur dan Kalimantar Utara bersandar di Pelabuhan Pantoloan kota Palu, Kamis (18/10). Kapal kemanusiaan tersebut dilepas secara resmi oleh Gubernur Kalimantan Utara Dr. H. Irianto Lamrie di Tarakan. Logistik ini terdiri dari 30 ton beras dan 50 ton kebutuhan pokok…

    selengkapnya

  • Alumni STIBA Makassar Selesaikan Program Magister di King Saud University

    Alumni STIBA Makassar Selesaikan Program Magister di King Saud University

    (STIBA.ac.id) Riyadh – Selasa, 07 Shafar 1440 H  (16/10/2018), Ustaz Luqmanul Hakim salah seorang alumni STIBA Makassar berhasil menyelesaikan studi pascasarjana program magister di Universitas King Saud dalam bidang hadits. Ustaz kelahiran Jember Jawa Timur tahun 1981 ini, merupakan alumni STIBA Makassar tahun 2004 dan Universitas Islam Madinah tahun 2008. Ustaz Luqmanul Hakim berhasil mempertahankan…

    selengkapnya

  • Relawan STIBA Tiba di Posko Induk Wahdah Islamiyah

    Relawan STIBA Tiba di Posko Induk Wahdah Islamiyah

    (STIBA.ac.id) Sigi – Tim relawan Wahdah Peduli gelombang ke-3 tiba di Posko Induk Wahdah Islamiyah, Kabupaten Sigi Sulawesi Tengah setelah menempuh 29 jam perjalanan, Rabu (17/10/18). Sebelumnya, rombongan Tim Wahdah Peduli yang termasuk di antaranya 20 mahasiswa STIBA Makassar dijamu makan siang oleh DPD Wahdah Islamiyah Barru. Rombongan kemudian transit di Majene dan Mamuju. Di…

    selengkapnya

  • STIBA Serahkan Bantuan Rp 50 Juta ke LAZIS Wahdah, Sebagian Dana untuk Beasiswa Mahasiswa Asal Sulteng

    STIBA Serahkan Bantuan Rp 50 Juta ke LAZIS Wahdah, Sebagian Dana untuk Beasiswa Mahasiswa Asal Sulteng

    (STIBA.ac.id) Makassar – Sebagai bentuk pertanggungjawaban atas dana  masyarakat yang telah dititipkan untuk korban bencana Sulawesi Tengah, STIBA Makassar kembali menyerahkan sejumlah dana ke LAZIS Wahdah Islamiyah. Kali ini, dana sebesar Rp 50 juta diserahkan langsung oleh koordinator lapangan penggalangan dana STIBA Makassar, Ustaz Syandri Syaban, Lc., M.A. Berdasarkan penjelasan ketua STIBA Ustaz Muhammad Yusran…

    selengkapnya

  • Tak Hanya Kumpulkan Dana Ratusan Juta, STIBA Makassar Berangkatkan 20 Relawan

    Tak Hanya Kumpulkan Dana Ratusan Juta, STIBA Makassar Berangkatkan 20 Relawan

    (STIBA.ac.id) Makassar – STIBA Makassar mengutus 20 mahasiswanya sebagai bentuk kepedulian terhadap warga terdampak gempa bumi dan tsunami Sulawesi Tengah, Selasa (16/10/18). Ke-20 mahasiswa yang diutus ke Sulawesi Tengah ini akan bergabung bersama rombongan relawan gelombang ke-3 Dewan Pimpinan Pusat Wahdah Islamiyah. Ustaz Muhammad Yusran Anshar, Lc., M.A., Ph.D.  selaku Ketua STIBA Makassar pada saat…

    selengkapnya

  • STIBA Makassar Kembali Salurkan Bantuan Untuk Korban Bencana Palu

    STIBA Makassar Kembali Salurkan Bantuan Untuk Korban Bencana Palu

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Bencana yang melanda Palu dan sekitarnya telah berlalu dua pekan, tapi korban bencana hingga kini masih mengalami trauma dan membutuhkan bantuan. Melihat hal ini, STIBA Makassar melalui Departemen Sosial (Depsos) Dema STIBA Makassar kembali menyalurkan bantuan kepada keluarga korban bencana Palu yang telah berada di Makassar, Ahad (14/10/2018). Kali ini bantuan berupa…

    selengkapnya

  • Evaluasi Kinerja, UKK Asrama Putra Adakan Rapat Pekanan Ketua Kamar

    Evaluasi Kinerja, UKK Asrama Putra Adakan Rapat Pekanan Ketua Kamar

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Unit Kegiatan Khusus (UKK) Asrama Putra STIBA Makassar menyelenggarakan rapat pekanan ketua kamar bersama Kepala Bagian Administrasi Kemahasiswaan (BAK) di ruangan kelas 5D Kampus STIBA Makassar, Sabtu (13/10/18). Rapat yang dilakukan secara rutin sekali dalam sepekan ini bertujuan untuk menguatkan ukhuwah dan mengevaluasi kinerja serta mencari solusi dari setiap problematika yang dihadapi…

    selengkapnya

  • Hima Permaz Selenggarakan Pra-Musyker

    Hima Permaz Selenggarakan Pra-Musyker

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Himpunan Mahasiswa Perbandingan Mazhab (Hima Permaz) STIBA Makassar kembali menyelenggarakan pramusyker. Kegiatan yang dihadiri seluruh pengurus di periode ini berlangsung Kamis malam (11/10/2018) di ruangan kelas 5A Gedung Jabir bin Abdillah. Turut hadir dalam kegiatan ini ketua Hima Permaz periode sebelumnya, Muh. Ihsan Dahri, dan Musyrif Hima Permaz, Ustaz Saifullah Anshar, Lc., M.H.I.…

    selengkapnya

  • Mahasiswa Sampaikan Aspirasinya dalam Pertemuan Terbuka dengan Unsur Pimpinan STIBA

    Mahasiswa Sampaikan Aspirasinya dalam Pertemuan Terbuka dengan Unsur Pimpinan STIBA

    (STIBA.ac.id) Makassar – Guna menampung aspirasi berupa saran dan kritikan hingga pertanyaan dari para mahasiswa, STIBA Makassar melaksanakan Liqo’ Maftuh  (Pertemuan Terbuka) bertempat di Masjid Anas bin Malik, Kamis (11/10/2018). Dilaksanakan setelah salat Dzuhur, kegiatan ini berlangsung dengan arahan dan koordinasi langsung kepala Bagian Administrasi Kemahasiswaan (BAK) Ustaz Ahmad Syaripudin, S.Pd.I., M.Pd.I. Bukan pertama kali…

    selengkapnya