Akhbar Terbaru

  • Mapala STIBA Makassar Ikut Aksi Bersih Kanal Jongaya

    Mapala STIBA Makassar Ikut Aksi Bersih Kanal Jongaya

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Mapala STIBA Makassar turut berpartisipasi dalam Aksi Bersih Kanal Jongaya yang digelar oleh PKD Mapala PT se-Sulawesi Selatan pada Sabtu-Ahad (07-08/10/2023). Kegiatan ini berlangsung selama dua hari dengan membersihkan sampah di sepanjang Kanal Jongaya yang ada di Jalan Andi Tonro No. 17, Pabaeng-Baeng, Kecamatan Temalate, Kota Makassar. Kegiatan ini dilakukan atas keprihatinan…

    selengkapnya

  • Kekeringan Melanda, STIBA Makassar Gelar Salat Istiska

    Kekeringan Melanda, STIBA Makassar Gelar Salat Istiska

    (STIBA.ac.di) Makassar – Kemarau berkepanjangan yang melanda Makassar dan sebagian besar wilayah di tanah air berdampak luas pada kehidupan masyarakat. Gagal panen, kebakaran, dan krisis air bersih menjadi beberapa masalah yang dihadapi. Berkurangnya volume air sungai yang banyak digunakan sebagai pembangkit tenaga listrik juga berimbas pada berkurangnya pasokan daya listrik di berbagai wilayah. Dampaknya turut…

    selengkapnya

  • UKK Keasramaan Gelar Taklim Ukhuwah

    UKK Keasramaan Gelar Taklim Ukhuwah

    (STIBA.ac.id) Makassar – UKK Keasramaan STIBA Makassar kembali menggelar kegiatan Taklim Ukhuwah yang bertajuk Menjaga Ukhuah Islamiyah dalam Menghadapi Tantangan di Era Digital. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat tali persaudaraan di antara mahasiswa. Acara dimulai dengan sambutan dari Ustaz Sirajuddin Qasim, Lc., M.H. selaku Pembina UKK Keasramaan. Ia mengharapkan agar kegiatan ini dapat meningkatkan kesadaran…

    selengkapnya

  • Ketua STIBA Tutup Daurah Syar’iyyah, Ini Nama-Nama Pemenang MHQ

    Ketua STIBA Tutup Daurah Syar’iyyah, Ini Nama-Nama Pemenang MHQ

    (STIBA.ac.id) Makassar – Setelah delapan hari berjalan, Daurah Syar’iyyah yang dibawakan oleh Syaikh Abdullah bin Hamd Az-Zaidani hafizhahullah berakhir dengan sukses. Kegiatan ini pun resmi ditutup oleh Ketua STIBA Makassar dan dirangkaikan dengan pengumuman pemenang dalam lomba Musabaqah Hifzil Quran, Sabtu (23/09/2023). Acara dimulai dengan kata sambutan dari Ketua STIBA Makassar, Ustaz Akhmad Hanafi Dain…

    selengkapnya

  • Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) STIBA Makassar Bahas Hasil AMI dan Tindak Lanjutnya

    Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) STIBA Makassar Bahas Hasil AMI dan Tindak Lanjutnya

    (STIBA.ac.id) Makassar –  STIBA Makassar menggelar Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) Tahun 2023 di Ruang Musyawarah Lantai IV Gedung Abdullah bin Mas’ud, Selasa (19/09/2023). RTM ini merupakan kegiatan rutin tahunan yang diprogramkan oleh PPM dan bertujuan untuk mengukur keberhasilan manajemen dalam mengelola jalannya institusi. Dalam RTM ini, seluruh pimpinan dan kepala bagian dan pusat dilibatkan untuk…

    selengkapnya

  • UKM Kesehatan dan Klinik STIBA Makassar Adakan Pelatihan Sports Massage

    UKM Kesehatan dan Klinik STIBA Makassar Adakan Pelatihan Sports Massage

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Dalam upaya untuk memberikan bekal pengetahuan yang memadai kepada mahasiswa di bidang ilmu kesehatan, UKM Kesehatan dan Klinik STIBA Makassar mengadakan Pelatihan Sport Massage, Ahad (17/09/2023). Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan praktis kepada mahasiswa dalam teknik pijat. Penyelenggara mengundang Ustaz Sr. Nurul Taqwa, yang merupakan owner Empiris dan founder…

    selengkapnya

  • STIBA Makassar Gelar Daurah Syar’iyyah Bersama Ulama Saudi Arabia

    STIBA Makassar Gelar Daurah Syar’iyyah Bersama Ulama Saudi Arabia

    (STIBA.ac.id) Makassar – STIBA Makassar menggelar Daurah Syar’iyyah bersama salah seorang ulama asal Saudi Arabia, Syekh Abdullah bin Hamd Az-Zaidani. Daurah ini berlangsung selama 8 hari, mulai dari tanggal 15 hingga 22 September 2023, dan diikuti oleh mahasiswa STIBA Makassar semester 3 hingga semester 7. Dalam daurah ini, Syekh Az-Zaidani menyampaikan dua materi, yaitu “Sirah…

    selengkapnya

  • Dua Tahun Program Kaderisasi Ulama (PKU), Apa Kabarnya Kini?

    Dua Tahun Program Kaderisasi Ulama (PKU), Apa Kabarnya Kini?

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Program Kaderisasi Ulama (PKU) telah memasuki usia dua tahun sejak peluncurannya pada bulan September 2021. Program yang bertujuan untuk membentuk generasi ulama yang berkualitas ini telah mencapai beberapa prestasi menonjol selama dua tahun terakhir. Dengan sepuluh mahasiswa dan para pengajar pilihan, PKU telah berhasil mengukir sejumlah capaian menggembirakan. PKU ditangani langsung oleh…

    selengkapnya

  • Ketua STIBA Makassar Umumkan Formasi Pengelola Baru, Ada Penambahan Unit Kerja, Apa Saja?

    Ketua STIBA Makassar Umumkan Formasi Pengelola Baru, Ada Penambahan Unit Kerja, Apa Saja?

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Sekolah Tinggi Ilmu Islam dan Bahasa Arab (STIBA) Makassar menetapkan Struktur Pengelola Periode 2023-2027, Senin (11/9/2023). Pengukuhan dilakukan oleh Ketua STIBA Makassar, Ustaz Akhmad Hanafi Dain Yunta, Lc., M.A., Ph.D. di Masjid Anas bin Malik. Acara ini juga dihadiri oleh pimpinan DPP Wahdah Islamiyah dan Ketua Senat STIBA Makassar. Dalam kesempatan ini,…

    selengkapnya

  • Ustaz Syaiful Yusuf Beberkan Panduan Mendidik Anak sebagai Investasi Akhirat dalam Pengajian Orang Tua Mahasiswa STIBA Makassar

    Ustaz Syaiful Yusuf Beberkan Panduan Mendidik Anak sebagai Investasi Akhirat dalam Pengajian Orang Tua Mahasiswa STIBA Makassar

    (STIBA.ac.id) Makassar –  Ustaz Syaiful Yusuf, Lc., M.A. menjadi narasumber Pengajian Orang Tua yang digelar Bagian Humas dan Kerja Sama STIBA Makassar. Dosen STIBA Makassar tersebut, membawakan kajian bertema “Anakku Investasi Akhiratku”. Ustaz Syaiful Yusuf menggarisbawahi betapa pentingnya mendidik anak-anak dengan baik. Ia menjelaskan bahwa investasi akhirat terbesar adalah melalui pembinaan karakter anak-anak, agar mereka…

    selengkapnya